9 Agustus 2011
Pengerebekan Onderdil Palsu Ditjen Hak Kekayaan Intelektual (Haki) Kemenkum HAM & Mabes Polri menggerebek sebuah rumah. Rumah tersebut diduga menyimpan dan memasarkan onderdil motor palsu.
distribusi wilayah pemasarannya seluruh Indonesia di daerah pelosok, juga melalui jaringan internet bahkan pemasaran langsung yang dijual kepada penjual onderdil kelas bawah di Jakarta hingga Surabaya.
detail
20 Juli 2011
Hati hati !! Genuine Part dan Oli Palsu Jangan tergiur dengan Genuine Part dan Oli yang teramat murah, bisa jadi produk tersebut palsu atau Aspal. Jangan korbankan pelanggan anda dan diri anda pribadi dengan menjual barang palsu atau Aspal (asli tapi plasu) demi sekedar mendapatkan laba atau untung yang besar sesaat
detail
» index berita